Langsung ke konten utama

Lirik Lagu Ibu - Iwan Fals

Lirik Lagu Iwan Fals - Ibu


Judul Lagu : Ibu
Artis : Iwan Fals
Diciptakan Oleh : Iwan Fals
Album : Perjalanan

Lagu Ibu
Lagu "Ibu" merupakan ciptaan dari seorang musisi legenda Tanah Air yaitu Iwan Fals, lagu ini menempati urutan ke-5 dari 10 buah lagu yang terdapat didalam album Perjalanan, album ini dirilis pada tahun 1979. Album ini didistribusikan oleh label ABC Records. Lagu ini sendiri menceritakan tentang perjuangan dan pengorbanan dari seorang ibu kepada anaknya, lagu ini sangat berkesan dan seakan-akan pendengarnya pergi ke suatu tempat kemudian melihat kejadian di masa lalu, dimana kita sering menangis, dan pada saat itulah ibu kita datang.
Lihat juga : Lirik Lagu Titip Rindu Buat Ayah - Ebiet G Ade
Berikut ini adalah selengkapnya Lirik Lagu Ibu - Iwan Fals

Lirik Lagu Menyedihkan lawas Iwan Fals
Foto Iwan fals

Lirik Lagu Iwan Fals

Ribuan kio
Jalanan yang kau tempuh
Lewati rintang
Untuk aku anakmu

Ibuku sayang masih terus berjalan
walau tapak kaki
Penuh darah
Penuh nanah

Seperti udara,,,
Kasih yang engkau berikan
Tak mampu ku membalas
ibu.. ibu..

Ingin ku dekat
Dan menangis di pangkuanmu
Sampai aku tertidur
Bagai masa kecil dulu

Lalu do'a do'a
Baluri sekujur tubuhku
Dengan apa membalas
Ibu... Ibu...

Ribuan kio
Jalanan yang kau tempuh
Lewati rintang
Untuk aku anakmu

Ibuku sayang masih terus berjalan
walau tapak kaki
Penuh darah
Penuh nanah

Seperti udara,,,
Kasih yang engkau berikan
Tak mampu ku membalas
ibu.. ibu..
Catatan: Blog Mabes Lirik ini hanya memuat lirik lagu beserta informasi dari lagu yang bersangkutan tersebut. Kami TIDAK berbagi link download lagu mp3.